8 Jenis Kartu Debit Bank BCA, Kenali Juga Fungsinya!

Andi Syafriadi
Rabu 26 Juli 2023, 19:47 WIB
8 Jenis Kartu Debit Bank BCA, Yuk Simak! (Sumber : Pinterest)

8 Jenis Kartu Debit Bank BCA, Yuk Simak! (Sumber : Pinterest)

LABVIRAL.COM - Kartu debit merupakan fasilitas yang diberikan oleh Bank kepada nasabah untuk mempermudah transaksi digital.

Kartu debit dapat digunakan untuk mengoperasikan mesin ATM dengan berbagai keperluan. Seperti untuk mengecek saldo, mutasi rekening, transfer, dan melakukan pembayaran-pembayaran lainnya.

Fungsi lain dari kartu debit adalah sebagai alat bayar saat berbelanja di merchant yang menyediakan mesin Electronic Data Capture (EDC).

Baca Juga: Tabel Shio 2023: Ramalan Shio Monyet Hari ini, Peruntungan Angka Shio dari Prediksi Data Shio 26 Juli 2023

Jadi, bagi yang senang berbelanja tidak perlu repot membawa uang tunai, cukup dengan kartu debit saja maka bertransaksi jadi lebih mudah.

Selain itu fungsi kartu debit ini juga bisa untuk setor tunai, oleh karena itu, jika mau menabung tidak usah repot datang ke Bank ataupun mengantri, kamu cukup mencari mesin ATM dan setor tunai lewat kartu debit.

Umumnya, semua Bank, termasuk BCA, pasti menyediakan kartu debit. Hanya saja jenis dan limit yang diberikan berbeda-berbeda. Oleh karena itu, simak ulasan mengenai jenis-jenis kartu debit atau kartu ATM BCA berikut ini.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film Thailand Romantis, Punya Cerita Menyentuh dan Memikat Hati

8 Jenis Kartu Debit BCA

Kartu Debit BCA Blue (Mastercard)

Pertama, ada Paspor BCA Mastercard Blue. Biaya pembuatan untuk kartu debit ini yaitu sebesar 10 ribu Rupiah. Selain itu, biaya administrasi setiap bulannya untuk kartu debit BCA Blue (Mastercard) adalah 15 ribu Rupiah.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini