Tabungan Habis Sebelum Akhir Bulan? Yuk Ikuti 5 Tips Mengatur Gaji

Dian Eko Prasetio
Jumat 17 Maret 2023, 23:35 WIB
Ilustrasi mengatur gaji

Ilustrasi mengatur gaji

LABVIRAL.COM - Mengatur gaji selama sebulan penting dilakukan agar ke depannya dapat menjalani keseharian tanpa kekurangan.

Banyak orang akan mengalami kesulitan di pertengahan bulan karena hedonis, sementara gaji yang didapatkan tidak begitu besar. Namun jangan salah, gaji besar bukan jaminan kepuasan hidup.

Mengutip pernyataan Bom Sadiono "gaji tinggi bukan jaminan kepuasan hidup. bersyukur, berbagi, dan saling menyayangi, itulah kunci kepuasan hidup."

Bagi Anda yang memiliki dana tabungan atau dana darurat patut berbahagia. Sebab, dana tersebut dapat digunakan ketika kondisi keuangan tengah pailit.

Baca Juga: Gaji Tidak Kunjung Cair, Jangan Emosi Dulu, Yuk Baca 5 Tips Menyikapinya!

Lalu bagaimana dengan kalian yang tidak memiliki dana darurat sekaligus gaji yang kalian dapatkan itu pas-pasan? 

Berikut ini Labviral.com akan memberikan tips penting bagi kamu yang tidak memiliki dana darurat dan gaji pas-pasan, yuk simak!

1. Manajemen Keuangan Wajib, Tak Bisa Diganggu Gugat

Di sini kalian sadarkan betapa bijaksananya apabila memiliki strategi yang baik dalam memanage keuangan, apalagi gaji yang kamu terima pas-pasan banget.

Sebab melalui strategi management keuangan yang baik, kamu dapat menakar kebutuhan selama sebulan ke depan akan seperti apa.

2. Pahami Situasi Keuanganmu

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini