6 Resep Bakso Sapi Rumahan, Empuk dan Kenyal Anti Gagal Cocok Untuk Makan Siang Keluarga

Chodijah Febriyani
Jumat 30 Juni 2023, 14:45 WIB
Bakso Daging Sapi (Sumber : freepik)

Bakso Daging Sapi (Sumber : freepik)

LABVIRAL.COM - Berikut resep bakso sapi yang bisa kamu buat di rumah untuk santapan keluarga.

Olahan daging sapi bisa dijadikan banyak menu yang nikmat dan lezat, salah satunya yaitu dijadikan bakso. Yap! bakso sapi adalah makanan yang jadi favorit banyak orang.

Berbentuk bulat-bulat, bakso sapi juga bisa diisi dengan telur, keju, sambal pedas ataupun daging cincang. Menu bakso sapi juga bisa disajikan dengan direbus, berkuah bersama mie, digoreng ataupun dibakar.

BaksoBakso

Cara membuat bakso sapi sebenarnya tidak begitu sulit, hanya perlu ketelatenan saja untuk membuatnya. Agar lebih mudah dan cepat, membuat resep bakso sapi bisa menggunakan blender bersama dengan tepung, telur dan juga daging sapi. Blender sampai mendapatkan tekstur yang halus dan sesuai keinginan.

Baca Juga: Aneka Resep Bumbu Rahasia Gulai Kambing Lezat dan Maknyus

Ada tips khusus supaya bakso sapi yang empuk dan kenyal anti gagal, yaitu dengan merendam bakso sapi di air es atau juga mencampurkan adonan bakso sapi dengan jelly powder agar menjadi empuk dan padat.

Jika kamu ingin membuatnya di rumah, LabViral punya resep bakso sapi yang bisa kamu buat dan kreasikan di rumah sesuai apa yang kamu mau untuk santapan keluarga atau tamu saat berkunjung ke rumah. Cekidot!

1. Kenyal dan lembut, resep bakso daging sapi

Bakso Daging SapiBakso Daging Sapi

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini