Menceritakan Tentang Percintaan, Ini Dia Lirik Lagu Sudahkah dari Eclat Story with Devienna

Ananta
Sabtu 18 Maret 2023, 16:16 WIB
Eclat Story (Sumber : instagram.com/eclatstoryofficial/)

Eclat Story (Sumber : instagram.com/eclatstoryofficial/)

LABVIRAL.COM - Diciptakan oleh Yeshua Abraham, lagu dari Eclat Story bersama dengan Devienna bertajuk ‘Sudahkah’ ini berhasil masuk dalam jajaran playlist Pop Rising di platform musik, Spotify.

Sudahkah’ ini menjadi lagu terbaru dari Eclat Story dan sudah dirilis pada 11 Desember 2020. Video klipnya pun juga sudah dirilis di tanggal perilisan lagu di YouTube Eclat Story.

Sudahkah’ masuk dalam album full pertama Eclat Story bertajuk “Bentuk Cinta”, dalam album tersebut, ‘Sudahkah’ menempati posisi ke-6. Album “Bentuk Cinta” sendiri sudah dirilis pada 26 Februari 2021 melalui label YG Produccion.

Semua lagu yang berada dalam album terbarunya tersebut mengisahkan tentang percintaan, ya salah satunya lagu ‘Sudahkah’ ini.

Berikut ini adalah lirik dan lagu ‘Sudahkah’ dari Eclat Story with Devienna:

Banyak yang bilang
Berdua lebih baik dari pada sendiri
Saat kau sedih
Ada sang kekasih yang mewarnai hari

Membuat wajahmu berseri
Merubah kelammu jadi pelangi

Reff:
Sudahkah kau temukan dia?
Sudahkah kau menemukan dirinya?
Janganlah kamu lama-lama
Menutup hati untuk dia

Sampai kapan kamu mencari?
Yang lebih baik takkan pernah habis
Mungkin dia teman baikmu
Yang hingga kini menunggumu
'Tuk membuka hati

Banyak yang bilang
Berdua lebih baik dari pada sendiri (banyak yang bilang)
Di saat kau sedih
Ada sang kekasih yang mewarnai hari

Membuat wajahmu berseri
Merubah kelammu jadi pelangi

Reff:
Sudahkah kau temukan dia?
Sudahkah kau menemukan dirinya?
Janganlah kamu lama-lama
Menutup hati untuk dia

Sampai kapan kamu mencari?
Yang lebih baik takkan pernah habis
Mungkin dia teman baikmu (teman baikmu)
Yang hingga kini menunggumu

Sampai kapan kamu mencari?
Yang lebih baik takkan pernah habis
Mungkin dia teman baikmu (teman baikmu)
Yang hingga kini menunggumu
'Tuk membuka hati

Jangan lama-lama (jangan lama-lama)
Jangan lama-lama (jangan lama-lama)
Jangan lama-lama (jangan lama-lama)
'Tuk membuka hati

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Berita Terkait Berita Terkini