Jadwal dan Wilayah di Indonesia yang Mengalami Gerhana Matahari Hibrida, Kamis 20 April 2023

Dian Eko Prasetio
Kamis 20 April 2023, 03:00 WIB
Jadwal dan Wilayah di Indonesia yang Mengalami Gerhana Matahari Hibrida, Kamis 20 April 2023 (Sumber : BMKG)

Jadwal dan Wilayah di Indonesia yang Mengalami Gerhana Matahari Hibrida, Kamis 20 April 2023 (Sumber : BMKG)

Wooi, Serui, Papua (Durasi 1 Menit 11 Detik)

  • Awal Sebagian: 12.18.32 WIT
  • Awal Total: 13.54.49 WIT
  • Puncak Gerhana: 13.55.08 WIT
  • Akhir Total: 13.55.28 WIT
  • Akhir Sebagian: 15.24.42 WIT

Biak Kota, Papua (Durasi 1 Menit 5 Detik)

  • Awal Sebagian: 12.20.51 WIT
  • Awal Total: 13.56.49 WIT
  • Puncak Gerhana: 13.57.18 WIT
  • Akhir Total: 13.57.48 WIT
  • Akhir Sebagian: 15.26.20 WIT

Gerhana Matahari Sebagian

Medan (Durasi: 1 jam 15 menit)

  • Awal sebagian: 10.13 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.50 WIB
  • Akhir Sebagian: 11.28 WIB

Padang (Durasi 1 jam 54 menit)

  • Awal Sebagian: 09.48 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.44 WIB
  • Akhir Sebagian: 11.42 WIB

Pekanbaru (Durasi 1 jam 54 menit)

  • Awal Sebagian: 09.53 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.49 WIB
  • Akhir Sebagian: 11.47 WIB

Tanjungpinang (Durasi 2 jam 08 menit)

  • Awal Sebagian: 09.53 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.55 WIB
  • Akhir Sebagian: 12.01 WIB

Jambi (Durasi 2 jam 13 menit)

  • Awal Sebagian: 09.44 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.48 WIB
  • Akhir Sebagian: 11.57 WIB

Bengkulu (Durasi 2 jam 14 menit)

  • Awal Sebagian: 09.36 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.41 WIB
  • Akhir Sebagian: 11.51 WIB

Palembang (Durasi 2 jam 22 menit)

  • Awal Sebagian: 09.39 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.48 WIB
  • Akhir Sebagian: 12.01 WIB

Bandarlampung (Durasi 2 jam 30 menit)

  • Awal Sebagian: 09.31 WIB
  • Puncak Gerhana: 10.43 WIB
  • Akhir Sebagian: 12.01 WIB
Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini