PSSI Tunjuk Solo jadi Tuan Rumah Piala Asia U-23, Reaksi Gibran Happy Bener

Haris Ma'ani
Senin 05 Juni 2023, 11:21 WIB
Ketua PSSI Erick Thohir saat meninjau kesiapan Stadion Manahan Solo.  (Sumber : pssi.org)

Ketua PSSI Erick Thohir saat meninjau kesiapan Stadion Manahan Solo. (Sumber : pssi.org)

Jadi tolong dijaga kepercayaan dari AFC kepada kita sehingga tidak ada lagi persepsi negatif terhadap sepakbola Indonesia," jelas Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat meninjau Stadion Manahan, Solo, Jateng, Minggu (4/6).

Baca Juga: Jadwal, Syarat, dan Harga Tiket Timnas Indonesia vs Argentina, Termurah Rp600 ribu

Babak kualifikasi akan berlangsung pada 4-12 September 2023 yang diikuti 45 kesebelasan dan dibagi ke dalam sebelas grup.

Sebelas juara grup dan empat runner-up hterbaik akan lolos ke putaran final Piala Asia U-23 AFC 2024 yang akan digelar 15 April hingga 3 Mei 2024 di Qatar. Tuan rumah lolos otomatis menggenapi jumlah peserta menjadi 16 tim di putaran final nanti.

Piala Asia U-23 AFC 2024 juga menjadi babak kualifikasi untuk Olimpiade 2024 di Paris, Prancis.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini