Hedonisme! Kanker Dompet yang Bikin Kamu Miskin

Dian Eko Prasetio
Rabu 15 Maret 2023, 22:50 WIB
Illustrasi Perilaku Hedonisme (Sumber : Pixabay)

Illustrasi Perilaku Hedonisme (Sumber : Pixabay)

Munculnya hedonisme di masyarakat membawa dampak positif dan negatif. Dari sisi negatif, orang- orang yang menganut pandangan hidup hedonisme memiliki ciri-ciri sebagai berikut:

- Cenderung lebih egois

- Tidak memiliki empati terhadap lingkungan sosial

- Berusaha mencapai kesenangannya dengan segala cara

- Melakukan rasionalisasi atau pembenaran atas kesenangan mereka apabila kesenangan tersebut bertentangan dengan norma-norma hukum dan sosial

- Dapat melakukan segala cara untuk memenuhi kesenangannya sehingga mungkin saja akan merugikan orang lain.

Pun begitu, di sisi lain perilaku hedonisme ternyata juga dapat memberikan sisi positif terhadap orang yang menganut cara pandang hidup tersebut.

Di antaranya dapat memanfaatkan segala kesempatan dengan baik, pantang menyerah dalam mencapai tujuan, dan memiliki motivasi yang kuat untuk mendapatkan apa yang diinginkan.

4. Pergeseran Makna Hedonisme di Era Modern

Dewasa ini, makna dari hedonisme ini bagi sebagian besar masyarakat mendeskripsikan hedonisme sebagai sebuah perilaku konsumtif atau konsumerisme yang berdampak buruk bagi penganutnya.

Tentu saja gaya hidup ini dipengaruhi faktor internal dan eksternal, di antaranya:

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait
Bisnis

Simak 6 Cara agar Gajimu Cepat Naik!

Rabu 15 Maret 2023, 16:21 WIB
Simak 6 Cara agar Gajimu Cepat Naik!
Berita Terkini