Rayakan World Oceans Day, Ini 10 Ucapan Hari Laut Sedunia 2023, Yuk! Mulai Sadar Kebersihan Laut

Chodijah Febriyani
Selasa 30 Mei 2023, 22:50 WIB
Hari Laut Sedunia atau World Oceans Day 2023 (Sumber : freepik)

Hari Laut Sedunia atau World Oceans Day 2023 (Sumber : freepik)

1. Ikan di laut tidak usah kita kasih makan. Kita hanya biarkan dan kita jaga serta ambil dengan cara tidak semena-mena. Keserakahan kita harus hentikan.

2. Selamat Hari Laut Sedunia 2023, mulailah menjaga laut dengan membuang sampah pada tempatnya. Jangan buat lautmu tercemar.

3. Laut merupakan sumber oksigen bagi kita, lindungi dan selamatkan laut untuk kehidupan manusia, Selamat Hari Laut Sedunia 2023.

4. Laut merupakan simbol yang luar biasa dari sebuah perjalanan dan ketangguhan. Selamat Hari Laut Sedunia 2023.

Baca Juga: Twibbon Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang Diperingati 5 Juni 2023, Ajak Semua Menjaga Alam Indonesia

5. Mari kita lindungi laut dengan senantiasa menjaga kebersihan laut agar tidak tercemar. Selamat Hari Laut Sedunia atau World Oceans Day.

6. Hari Laut Sedunia adalah pengingat bahwa lautan adalah ciptaan Maha Kuasa yang paling indah dan paling berharga dan kita harus menghormati mereka dan menyelamatkan mereka untuk membuat hidup kita lebih bahagia.

7. Mari bersama jaga kelestarian laut demi keseimbangan alam dan kelangsungan kehidupan di masa depan. Selamat Hari Laut Sedunia 2023.

8. Mulai sekarang dan seterusnya, jangan buang sampah dan limbah ke laut. Selamat Hari Laut Sedunia 8 Juni 2023!

9. Laut adalah simbol perjalanan yang luar biasa. Selamat Hari Laut Sedunia.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini