Doa agar Melahirkan Normal, Mudah dan Lancar Menurut Islam

Hadi Mulyono
Sabtu 27 Mei 2023, 13:26 WIB
Nama bayi laki-laki. (Sumber : pexels.com/kelvin agustinus)

Nama bayi laki-laki. (Sumber : pexels.com/kelvin agustinus)

LABVIRAL.COM - Berbagai macam doa agar melahirkan secara lancar, normal dan mudah bisa diamalkan oleh setiap ibu yang sedang hamil.

Doa tersebut sangat dianjurkan, tidak hanya ketika mendekati kelahiran, namun jauh-jauh hari sebelum HPL (hari perkiraan lahir).

Nah, berikut ini Labviral.com akan membagikan urutan bacaan doa agar cepat melahirkan sesuai dengan ajaran Islam.

Baca Juga: Doa agar Hujan Deras Membawa Berkah, Cocok untuk Daerah yang Kekeringan

Doa agar melahirkan normal

1. Membaca Ayat Kursi

2. Membaca Surah Al-A'raf ayat 54 sebanyak satu kali.

إِنَّ رَبَّكُمُ الله الَّذِي خَلَقَ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضَ فِي سِتَّةِ أَيَّامٍ ثُمَّ اسْتَوَى عَلَى الْعَرْشِ يُغْشِي اللَّيْلَ النَّهَارَ يَطْلُبُهُ حَثِيثًا وَالشَّمْسَ وَالْقَمَرَ وَالنُّجُومَ مُسَخَّرَاتٍ بِأَمْرِهِ أَلَا لَهُ الْخَلْقُ وَالْأَمْرُ تَبَارَكَ الله رَبُّ الْعَالَمِينَ

Inna Rabbakumulladzi kholaqas samawati wal ardla fi sittati ayyamin tsummastawa 'alal 'arsyi yughsyil lailan nahara yathlubuhu hatsitsan wasy syamsa wal qamara wan nujuma musakhkharatim bi amrihi ala lahul khalqu wal amru tabarokallahi rabbil 'alamin.

Baca Juga: 3 Doa agar Jualan Laris Manis dan Menjadi Rezeki yang Berkah

Artinya: "Sesungguhnya Tuhan kamu ialah Allah yang telah menciptakan langit dan bumi dalam enam hari. Lalu Dia bersemayam di 'Arsy. Dia menutupkan malam kepada siang yang mengikutinya dengan cepat, dan (diciptakan-Nya pula) matahari, bulan, dan bintang-bintang (masing-masing) tunduk kepada perintah-Nya. Ingatlah, menciptakan dan memerintah hanyalah hak Allah. Maha Suci Allah, Tuhan semesta alam.

3. Membaca Surah Al Ikhlas

4. Membaca Surah Al Falaq

5. Membaca Surah An Nas

Baca Juga: 4 Doa agar Cepat Hamil Menurut Islam, Arab, Latin dan Artinya

6. Membaca doa agar melahirkan lancar

لَآ إِلٰهَ إِلَّا اللهُ الْعَظِيْمُ الْحَلِيْمُ لَآإِلٰهَ إِلَّا اللهُ رَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيْمِ لَآإِلٰهَ إِلَّا اللهُ رَبُّ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضِ وَرَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيْم

La ilaha illallahul 'adhimul ḫalim. La ilaha illallahu rabbul 'arsyil 'adhim. La ilaha illallahu rabbus samawati wal ardli wa rabbul 'arsyil 'adhim.

Artinya: "Tiada Tuhan selain Allah Yang Maha Agung lagi Maha Bijaksana. Tiada Tuhan selain Allah Pemilik 'Arsy yang Agung. Tiada Tuhan selain Allah pemilik langit dan bumi dan 'Arsy yang agung.

Baca Juga: Doa Naik Kendaraan Darat dan Udara, Para Pemudik Jangan Sampai Lupa Ya!

7. Memperbanyak sholawat kepada Nabi Muhammad saw.

Begitulah rangkaian doa agar melahirkan normal, lancar dan mudah sehingga bayi serta ibunya diberi keselamatan.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini