Survei Indikator Politik, Prabowo Paling Banyak Dipilih Generasi Z dan Milenials, Ganjar Didukung Gen X, Anies?

Zahwa Elia Azzahra
Minggu 23 Juli 2023, 20:45 WIB
Survei Indikator Politik Indonesia (Sumber : Dok. Indikator Politik)

Survei Indikator Politik Indonesia (Sumber : Dok. Indikator Politik)

Baca Juga: 5 Fakta Penampakan Sosok Serupa Nyi Roro Kidul di Pengajian Gus Miftah, Benarkah Makhluk Gaib?

Elektabilitas Capres 2024 Simulasi 10 Nama

"Simulasi 19 nama semi terbuka Prabowo teratas, 33.4%. Kemudian Ganjar 31.5%, Anies 17.4%, Ridwan Kamil 3.5%, dan nama lain kurang dari 2%. Sementara sekitar 8% belum menunjukkan pilihan," kata Burhanuddin.

  1. Prabowo Subianto - 33,5
  2. Ganjar Pranowo - 32,8
  3. Anies Baswedan - 17,8
  4. Ridwan Kamil - 4,2
  5. Sandiaga Salahuddin Uno - 1,2
  6. Erick Thohir - 0,9
  7. Airlangga Hartarto - 0,8
  8. Agus Harimurti Yudhoyono - 0,7
  9. Muhaimin Iskandar - 0,3
  10. Puan Maharani - 0,2
  11. TT/TJ - 7,6
Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini