Panduan Praktis, 6 Cara Agar Kamu Dihormati dan Disegani Orang Lain Paling Ampuh

Zahwa Elia Azzahra
Kamis 29 Februari 2024, 19:59 WIB
Ilustrasi -  Panduan Praktis, 6 Cara Agar Kamu Dihormati Orang Lain Paling Ampuh (Sumber : pexels.com/Mikhail Nilov)

Ilustrasi - Panduan Praktis, 6 Cara Agar Kamu Dihormati Orang Lain Paling Ampuh (Sumber : pexels.com/Mikhail Nilov)

LABVIRAL.COM - Artikel ini akan membahas cara mendapatkan penghormatan dan disegani orang lain.

Mendapatkan penghormatan dan disegani bukan hanya tentang penampilan fisik atau kekayaan, melainkan tentang bagaimana kita membentuk kepribadian dan interaksi dengan orang di sekitar.

Berikut 6 cara mendapatkan penghormatan dan disegani orang lain sebagaimana dikutip dari channel Youtube Titik Terang:

1. Tunjukan Kelebihan Tanpa Banyak Cakap

Kamu tidak perlu pamer dengan pencapaianmu di media sosial jika ingin dihormati dan disegani orang lain. Kamu hanya perlu menunjukkan kualitasmu di dunia nyata.

Baca Juga: Cara Puasa Ala Rasullullah SAW yang Wajib Dicoba, Metode Efektif Agar Tak Lemas Selama Ibadah Puasa

2. Tegas

Menjadi orang baik memanglah perbuatan yang baik. Namun berbeda dengan orang yang terlalu baik.

Orang yang terlalu baik dan bersedia memenuhi permintaan orang-orang akan cenderung dimanfaatkan orang di sekitarnya.

Untuk itu, seseorang perlu bersikap tegas agar tidak dimanfaatkan orang lain. Artinya, baik boleh, tapi harus disertai dengan sikap tegas.

Baca Juga: Jangan Kaget, Ini Dia 11 Tanda Orang Iri Hati atau Sirik dengan Kita, Salah Satunya Sering Memuji Secara Berlebihan

3. Bersikap ramah dan menghormati siapa pun

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini