Berapa Kali Dalam Sehari Menyiram Aglonema? Ikuti Tips Berikut Ini Supaya Aglonema Tumbuh Subur dengan Daun Indah

Chodijah Febriyani
Minggu 23 Juli 2023, 20:00 WIB
Berapa Kali Dalam Sehari Menyiram Aglonema? Ikuti Tips Berikut Ini Supaya Aglonema Tumbuh Subur dengan Daun Indah (Sumber : Pinterest)

Berapa Kali Dalam Sehari Menyiram Aglonema? Ikuti Tips Berikut Ini Supaya Aglonema Tumbuh Subur dengan Daun Indah (Sumber : Pinterest)

LABVIRAL.COM - Salah satu tanaman hias yang banyak digandrungi oleh pecinta tanaman hias adalah aglonema. Tanaman hias yang disebut dengan Sri Rejeki ini mempunyai ciri khas yang membuat semua orang tertarik untuk merawat bahkan membudidayakan aglonema.

Aglonema mempunyai bentuk daunnya yang unik serta warnanya yang cantik dan beraneka ragam. Jadi, tidak heran jika aglonema disebut sebagai Ratu Daun karena memiliki daun yang eksotis yang menjadi daya tariknya.

Bentuk daun dari aglonema menyirip dan berwarna abu-abu tua, merah dan perak.

Karena memiliki warna dan corak daun yang khas, wajar jika aglonema cocok untuk dijadikan hiasan atau pajangan di dalam ruangan rumah supaya lebih aesthetic.

Di Indonesia ada 30 jenis spesies aglonema dengan warna-warna yang cantik dan unik. Harga yang dijual pun dari yang murah hingga yang mahal juga ada.

Kalau kamu memutuskan untuk merawat dan memelihara aglonema dirumah sebagai tanaman hias, maka perlu memahami karakteristik dan tata cara merawat aglonema dengan baik.

Cara Merawat Aglonema yang Hampir MatiBerapa Kali Dalam Sehari Penyiraman Tanaman Aglonema

Hal yang perlu diperhatikan adalah jangan sampai aglonema tergenang air. Karena, aglonema akan cepat mati karena tergenang oleh banyak air saat melakukan penyiraman.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini