34 Ayat Alkitab Perjanjian Baru Tentang Harapan pada Masa Depan, Jangan Takut dan Jangan Khawatir

Bonifasius Sedu Beribe
Kamis 03 Agustus 2023, 18:43 WIB
34 Ayat Alkitab Perjanjian Baru Tentang Harapan pada Masa Depan, Jangan Takut dan Jangan Khawatir (FOTO: Freepik.com)

34 Ayat Alkitab Perjanjian Baru Tentang Harapan pada Masa Depan, Jangan Takut dan Jangan Khawatir (FOTO: Freepik.com)

LABVIRAL.COM - 34 Ayat Alkitab Perjanjian Baru Tentang Harapan pada Masa Depan, Jangan Takut dan Jangan Khawatir yang dikutip Labviral.com ini cocok untuk kamu yang merasa ragu, bimbang, takut akan hari esok.

Katahuilah bahwa Tuhan menjanjikan segala yang luar biasa pada hari-hari mendatangmu. Asal kamu teguh berda di jalanNya, dan selalu meminta padaNya untuk segala yang kamu butuhkan.

Sebagai pengikut Kristus, tak seharusnya kamu mengkhawatirkan masa depanmu. Hari-hari indah dan kemenangan telah dijanjikan Tuhan ada di depan sana. Kamu cukup berjalan maju dengan lebih berani lagi untuk menggapainya.

34 Ayat Alkitab Perjanjian Baru Tentang Harapan pada Masa Depan ini bisa kamu jadikan panduan setiap hari dalam doa dan rasa syukur yang penuh sukacita, karena Tuhan tak mungkin membiarkanmu sendirian.

24 Ayat Alkitab tentang Kasih dari Perjanjian Lama dan Baru, Jadi Perekat Kehidupan Bersesama yang Beragam (FOTO: Freepik.com)24 Ayat Alkitab tentang Kasih dari Perjanjian Lama dan Baru, Jadi Perekat Kehidupan Bersesama yang Beragam (FOTO: Freepik.com)

1. Matius 6:31-34 (Bapamu yang di surga tahu, kamu memerlukan semuanya)

"Sebab itu janganlah kamu kuatir dan berkata: Apakah yang akan kami makan? Apakah yang akan kami minum? Apakah yang akan kami pakai? Semua itu dicari bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah. Akan tetapi, Bapamu yang di surga tahu, bahwa kamu memerlukan semuanya itu.

Namun, carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari"

Baca Juga: 24 Ayat Alkitab tentang Kasih dari Perjanjian Lama dan Baru, Jadi Perekat Kehidupan Bersesama yang Beragam

2. Matius 6:33 (Carilah dahulu Kerajaan Allah)

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini