Penyebab dan Cara Mengatasi Rem Motor Jenis Cakram yang Blong!

Yowan R
Senin 03 April 2023, 10:10 WIB
Rem cakram sepeda motor (Sumber : INSTAGRAM/samuraibrake)

Rem cakram sepeda motor (Sumber : INSTAGRAM/samuraibrake)

LABVIRAL.COM - Rem motor jenis cakram yang blong, pasti terjadi oleh banyak penyebab. Karena itu, penting sekali kamu sebagai pengendara motor untuk mengetahui bagaimana cara mengatasi rem cakram yang blong ini.

Rem cakram pada sepeda motor bisa menjadi blong saat di turunan dan kondisi ini tentunya sangat membahayakan pengendara. Penyebab terjadinya rem blong ini salah satunya adalah dari si pengendara sendiri. Hal ini berlaku karena cara pengereman si pengendara yang kurang tepat.

Baca Juga: Begini Cara Pengereman Saat Mengendarai Motor yang Baik dan Benar

Penyebab rem cakram blong

Penyebab rem cakram motor blong adalah karena kampasnya sudah semakin menipis sehingga bisa menyebabkan kinerja menjadi tidak maksimal. Jika kampas rem yang tipis tetap dibiarkan, bisa mengganggu fungsi pengereman.

Meskipun rem cakram mampu memberikan daya pengereman yang maksimal, ternyata dalam pengoperasian rem cakram juga memiliki ketentuan pemakaiannya. Apalagi saat melewati jalanan menurun, pengendara motor pasti dituntut untuk menggunakan remnya.

Baca Juga: Lupa Ganti Kampas Rem, Akibatnya Bahaya Bro!

Menggunakan rem cakram di turunan secara terus-menerus juga bisa mengakibatkan rem menjadi blong. Karena, penggunaan yang terus-menerus ini bisa menyebabkan minyak rem menjadi panas dan berdampak pada seal kaliper yang semakin memuai.

Cara mengatasi rem cakram motor yang blong

Untuk mengatasi rem cakram motor yang blong ini cukup mudah dilakukan. Tapi, masih banyak juga pengendara motor yang belum bisa melakukannya.

Baca Juga: Atasi Angin Palsu Rem Cakram dengan Cara Ini!

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini