10 Prospek Kerja Teknik Biomedis Besesrta Gaji Per Bulannya

Annisa Fadhilah
Minggu 30 Juli 2023, 21:14 WIB
laboratorium (Sumber : freepik)

laboratorium (Sumber : freepik)

Ahli biomedis juga bekerja mengumpulkan data dengan cara pengembangan sistem biobehavioral manusia lewat sebuah simulasi software komputer.

Dari menekuni profesi ini kamu berkesempatan mendapat gaji Rp4.700.000,00 hingga Rp6.500.000,00 per bulannya.

Ahli Teknologi Laboratorium

laboratoriumlaboratorium

Lulusan teknik biomedis bisa bekerja sebagai ahli teknologi di laboratorium, baik laboratotium medis dan klinis. Kamu akan bergelut dengan pengembangan dan pemanfaatan teknologi yang dipakai di laboratorium medis dan klinis.

Spesifikasi profesi yang satu ini ternyata masih ada banyak sesuai dengan jabatan pekerjaan. Mulai dari ahli histologi, ilmuwan laboratorium klinis, mikrobiologis, dan lain sebagainya.

Baca Juga: 5 Peluang Usaha Ini Prospeknya Cerah di Tahun 2023, Cek di Sini!

Kamu bisa berpeluang mendapat penghasilan Rp2.000.000,00 hingga Rp5.000.000,00 per bulan.

Ahli Nanosystem

LaboratoriumLaboratorium

Jenis profesi yang satu ini mungkin tidak terlalu familiar tapi perannya sangat dibutuhkan. Seorang ahli nanosystem akan bekerja membuat rancangan bahan, perangkat maupun sistem komposisi dari sebuah molekul yang unik.

Ahli nanosystem akan menggunakan prinsip ilmu nano fisika, teknik biologi, listrik, dan kimia.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini