The Real Crazy Rich! 7 Orang Terkaya di Asia: India Bikin Geleng Kepala

Dian Eko Prasetio
Rabu 29 Maret 2023, 00:52 WIB
Salah satu orang terkaya di Asia, Gautam Adani (Sumber : Dok. Istimewa)

Salah satu orang terkaya di Asia, Gautam Adani (Sumber : Dok. Istimewa)

LABVIRAL.COM - Peta orang terkaya di dunia versi Forbes kembali bergeser. Kini, ada orang Asia pertama yang berhasil masuk ke posisi tiga besar.

Orang Asia terkaya di dunia saat ini adalah Gautam Adani. Hebatnya, kekayaan Adani mampu menyalip Nahkoda Amazon, Jeff Bezos.

Disebutkan bahwa kekayaan yang dihasilkan oleh Adani berdasarkan berbagai usaha yang dia tekuni, diantaranya batu bara, operator pelabuhan, dan pengelolaan bandara swasta terbesar di India, dan lainnya.

Sementara, untuk daftar orang Asia terkaya di dunia yang lain saat ini didominasi oleh orang-orang China dan India.

Daftar ini diisi oleh konglomerat dan pebisnis yang sukses menjalankan perusahaannya dalam beberapa kurun waktu terakhir.

Berikut ini daftar orang terkaya dari Asia menurut lansiran Forbes, dikutip Labviral.com

Baca Juga: Tajir Melintir, Berikut 7 Daftar Orang Terkaya Asal China

1. Gautam Adani

Gautam Adani ()

Posisi pertama orang Asia terkaya di Asia ditempati oleh Gautam Adani. Tak tanggung-tanggung, ia menempati urutan ke-4 di deretan orang terkaya di bumi. Berasal dari India, ia memiliki kekayaan sejumlah US$148 miliar (Rp2.204 triliun).

Saat ini, Adani Group mengoperasikan enam perusahaan ternama di India, diantaranya Adani Enterprises, Adani Green Energy, Adani Ports dan SEZ, Adani Power, Adani Transmission hingga Adani Total Gas. Selain itu, ia juga mengelola pembangkit listrik tenaga surya di India.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini