7 Rekomendasi Lagu Daerah Asal Maluku, Asyik Banget Kalau Dinyanyikan Sambil Joget

Andi Syafriadi
Kamis 27 Juli 2023, 15:39 WIB
7 Rekomendasi Lagu Daerah Asal Maluku, Asik Banget Kalau Dinyanyikan Sambil Joget

7 Rekomendasi Lagu Daerah Asal Maluku, Asik Banget Kalau Dinyanyikan Sambil Joget

Tamba santan dengan gula sota lalu manise
Kole kole arumbai kole

Tamba santan dengan gula sota lalu manise
Manise manise sota lalu manise
Tamba santan dengan gula sota lalu manise

Baca Juga: Anak Harimau Milik Alshad Ahmad Mati, KLHK dan BBKSDA Turun Tangan

7. Sudah Berlayar

Terakhir, lagu daerah Maluku ini berjudul Sudah Berlayar. Lagu ini memiliki makna yang menggambarkan ciri khas dan adat istiadat penduduk setempat.

Melalui lagu daerah ini, Anda juga diberitahu tentang perbedaan yang dimiliki oleh berbagai suku budaya yang ada di Indonesia, justru akan menjadi pemersatu terbaik bangsa yang tidak terpecahkan.

Baca Juga: 5 Film Indonesia yang Cocok Ditonton oleh Para Jomblo, Hati-hati Bisa Bikin Kamu Baper

Lirik Lagu Sudah Berlayar

Sudah berlayar jauh beginie
Tinggalkan Ambon tanah yang manis

Kalau kuingat sampai di sinie
Tongkalah dagu duduk menangis
Beta tra lupa jalan dan jembatanmu

Lagi kuingat pantai dan pasirmu
Sudah berlayar jauh beginie
Ingatkan Ambon tanah yang manis

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini