4 Fakta Klarifikasi Poppy Capella Buntut Kasus Body Checking Miss Universe Indonesia 2023, Tak Ada Permohonan Maaf ke Korban

Aprilia
Senin 14 Agustus 2023, 15:52 WIB
Poppy Capella (Instagram.com/missuniverse_id/)

Poppy Capella (Instagram.com/missuniverse_id/)

"Saya akan berusaha mencegah dan tidak akan pernah berkompromi dengan segala bentuk kekerasan seksual," tambahnya lagi.

3. Akan mengambil langkah hukum

Poppy capella (Instagram.com/missuniverse_id)Poppy capella (Instagram.com/missuniverse_id)

Merasa banyak fitnah dan berita bohong yang berusaha menjatuhkan namanya dan perusahaan, Poppy juga tak segan akan melaporkan pihak-pihak yang menyiarkan berita bohong. 

"Saya memastikan akan mengambil langkah hukum dengan menuntut balik secara perdata dan maupun pidana, yaitu membuat laporan polisi karena adanya dugaan tindak pidana menyiarkan berita bohong dan/atau dugaan tindak pidana menyebarkan kabar yang tidak pasti dan/atau dugaan tindak pidana pencemaran nama baik melalui internet," ujar Poppy Capella.

4. Tidak meminta maaf pada korban

Poppy capella (Instagram.com/poppycapella_)Poppy capella (Instagram.com/poppycapella_)

Menyikapi beberapa point klarifikasi Poppy, netizen justru menyoroti dimana Poppy tak memberikan penyataan maaf kepasa para korban atau peserta.

Padahal dirinya merupakan national director dalam event tersebut.

"Bahkan enggak ada kata maaf sama sekali. Shame on you (Poppy)," komentar netizen. 

"Minimal minta maaf, jangan sok keras. Sadar diri dikit kalau belum mampu ya belajar. Pihak Miss Universe saja minta maaf, lah lu malah caper bikin poin-poin gaje. Makin ke sini makin jauh aja lu wkwkwk," tambah warganet lain.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini