Amalan Dzikir Pembuka Rezeki, Datang dari Arah yang Tidak Disangka-sangka

Hadi Mulyono
Jumat 26 Mei 2023, 07:38 WIB
Sepuluh macam dzikir. (Sumber : pexels.com/Thirdman)

Sepuluh macam dzikir. (Sumber : pexels.com/Thirdman)

LABVIRAL.COM - Bacaan dzikir pembuka rezeki perlu diketahui oleh setiap muslim agar dimudahkan segala urusannya oleh Allah Swt.

Di samping berusaha semaksimal mungkin, kita mesti harus berdoa kepada-Nya misal dengan cara berdzikir, sebagai pengakuan bahwa kita tidak memiliki daya apa-apa.

Untuk membuka pintu rezeki sehingga datang dari arah yang tidak disangka-sangka, yuk amalkan bacaan-bacaan di bawah ini setiap hari.

Baca Juga: Doa Setelah Membaca Surah Yasin Terlengkap, Arab, Latin hingga Keutamaannya

1. Membaca Subhanallahi wa Bihamdihi Subhanallahil 'Azhiim

سُبْحَانَ اللَّهِ وَبِحَمْدِهِ، سُبْحَانَ اللَّهِ العَظِيم

Subhanallahi wa Bihamdihi Subhanallahil 'Azhiim

Artinya: "Maha Suci Allah dan segala puji bagi-Nya, Maha Suci Allah yang Maha Agung."

Dalam sebuah riwayat disebutkan, "Barangsiapa saat pagi dan petang, membaca doa Maha Suci Allah dan segala puji bagi-Nya sebanyak 100 kali, maka pada hari kiamat tidak ada orang lain yang melebihi pahalanya kecuali orang yang juga pernah mengucapkan bacaan seperti itu atau lebih dan itu." (HR. Muslim).

Baca Juga: 3 Doa agar Dia Menjadi Jodoh Kita, Enggak Perlu Pakai Pelet

2. Membaca La Hawla wa La Quwwata Illa Billah

لَا حَوْلَ وَلَا قُوَّةَ إِلَّا بِاللهِ

Laa Hawla wa La Quwwata Illa Billaah

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini