Doa agar Pernikahan Langgeng dan Selalu Diselimuti Kebahagiaan

Hadi Mulyono
Senin 03 Juli 2023, 16:52 WIB
Ilustrasi menikah. (Sumber : unsplash.com/Muhammad Ferdiansyah)

Ilustrasi menikah. (Sumber : unsplash.com/Muhammad Ferdiansyah)

Selain doa di atas, pengantin yang baru saja resmi menjadi sepasang suami istri disarankan membaca doa ini.

رَبَّنَا هَبْ لَنَا مِنْ أَزْوَاجِنَا وَذُرِّيَّاتِنَا قُرَّةَ أَعْيُنٍ وَاجْعَلْنَا لِلْمُتَّقِينَ إِمَامًا

Rabbana hablana min azwaajina wa dzurriyyatina qurrata a’yuniw waj’alna lil muttaqina imaamaa.

Artinya: "Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami, pasangan kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami sebagai imam bagi orang-orang yang bertakwa." (QS. Al Furqan ayat 74).

Baca Juga: 6 Doa untuk Anak yang Baru Lahir Sesuai Sunnah, Begini Urutannya

Doa yang dibacakan orang lain

Ilustrasi cincin pernikahanIlustrasi cincin pernikahan

Dua bacaan di atas sebaiknya dibaca pasangan yang baru menikah agar perjalanan hidup berumah tangga diberi kemudahan. Meski begitu, doa agar pernikahan langgeng juga bisa dibacakan oleh orang lain, misalnya kedua orang tua, tamu undangan dan lain sebagainya.

بَارَكَ اللهُ لَكُمَا وَعَلَيْكُمَا وَأَسْعَدَ جَدَّكُمَا وَأَخْرَجَ مِنْكُمَا اْلكَثِيْرَ الطَّيِّبَ

Barokallaahu lakumaa wa ‘alaikumaa wa as’ada jaddakumaa wa akhroja minkuma al-katsiroth thoyyib.

Baca Juga: Makna Wukuf di Arafah 2023, Jadwal hingga Doa yang Bisa Dipanjatkan

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini