Kenali Jenis Makanan yang Bisa Sebabkan Gigi Berlubang

Zahwa Elia Azzahra
Kamis 16 Maret 2023, 20:52 WIB
Ilustrasi seorang perempuan yang mengalami sakit gigi. (Sumber : Freepik.com/user18526052)

Ilustrasi seorang perempuan yang mengalami sakit gigi. (Sumber : Freepik.com/user18526052)

LABVIRAL.COM - Sakit gigi merupakan salah satu gangguan kesehatan yang sering dianggap remeh, salah satunya gigi berlubang. 

Padahal, gigi berlubang berkepanjangan bisa menyebabkan gigi berdenyut hingga bau mulut sehingga mengganggu produktivitas.

Kamu atau orang lain mungkin memiliki gigi berlubang, yang disebabkan oleh banyak gangguan, salah satunya makanan. 

Baca Juga: Jangan Coba-coba Mandi Air Hangat Usai Makan, Ini Efek Sampingnya

Menurut Dokter Gigi, drg. Shanti Wirdiawati, MARS. sisa makanan dalam mulut merupakan salah satu penyebab gigi berlubang.

Jenis makanan yang bisa menyebabkan gigi berlubang, yakni makanan manis dan lengket.

"Terdapat empat faktor yang menyebabkan gigi berlubang seperti inangnya, kuman, sisa makanan hingga waktu," ujar Dokter Shanti dikutip Labviral.com pada Kamis (16/3/2023).

Baca Juga: Cara Cek Tagihan Kartu Kredit Bank, Biar Makin Hemat

Dokter Shanti mengatakan, makanan manis dan lengket merupakan makanan yang bisa menyebabkan gigi berlubang.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait
Style

Catat! 4 Faktor Penyebab Gigi Berlubang

Kamis 16 Maret 2023, 20:31 WIB
Catat! 4 Faktor Penyebab Gigi Berlubang
Style

Kenali 4 Fakta Dampak Gigi Berlubang

Kamis 16 Maret 2023, 20:27 WIB
Kenali 4 Fakta Dampak Gigi Berlubang
Berita Terkini