Sering Dianggap Sama, Ini 3 Beda Trauma dan Fobia yang Jarang Dipahami

Aprilia
Minggu 19 Maret 2023, 09:40 WIB
Ilustrasi trauma (Sumber : freepick.com)

Ilustrasi trauma (Sumber : freepick.com)

LABVIRAL.COM - Gangguan kecemasan trauma dan fobia tentu sudah tak asing lagi di dengar. Banyak orang seringkali menyamakan makna keduanya.

Sebab, istilah ini dua-duanya digunakan untuk menggambarkan perasaan takut atau cemas berlebihan. Namun secara psikologi, keduanya memilki pebedaan lho.

Apa saja perbedaanya? Berikut penjelasan perbedaan trauma dan fobia dihimpun dari berbagai sumber:

1. Pengertian trauma dan fobia

Ilustras orang trauma

Dilansir dari American Psychological Association, trauma adalah respons emosional seseorang terhadap peritiwa menakutkan yang pernah dialami. Misalnya kecelakaan, kekerasan datau bencana alam.

Sedangkan fobia adalah reaksi ketakutan berlebih, tidak terkendali, dan tidak masuk akal terhadap aktivitas, tempat atau situasi tertentu. Misalnya fobia ketinggian, fobia melihat bintik-bintik, fobia binatang tertentu dan sebagainya.

Fobia juga disebabkan oleh suatu kejadian yang memunculkan ketakutan berlebih pada kemudian hari. Selain itu fobia juga bisa disebabkan dari faktor genetik dan lingkungan.

Baca Juga: Ayo Mulai Periksa Sendiri, Ini Beda Benjolan Biasa dan Tanda Kanker Payudara

2. Gejala trauma dan fobia

Ilustrasi phobia

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini