Gampang Banget! Ini Tips Mudah Merawat Gecko

Zahwa Elia Azzahra
Jumat 24 Maret 2023, 02:09 WIB
Ilustrasi, gecko sehat

Ilustrasi, gecko sehat

LABVIRAL.COM - Gecko merupakan reptil liar atau kadal besar yang masih bersaudara dengan tokek, dimana mereka sama-sama berasal dari keluarga gekkonidae.

Nama gecko berasal dari kata dalam bahasa Indonesia, gekok, yang merujuk dari tangisan khas yang dibuat oleh tokek. 

Secara fisik kemiripan gecko dan tokek memang tidak jauh berbeda. Tapi, perlu kamu ketahui, meskipun berasal dari satu keluarga, gecko dan tokek merupakan 2 spesies yang berbeda. 

Saat ini banyak orang gemar memelihara reptil liar tersebut karena dianggap lucu dan memiliki warna-warna unik dan exotis.

Baca Juga: Daftar Harga Motor Royal Enfield, Tidak Untuk yang Masih Pake Sabun Badan di Muka

Bahkan saat ini banyak komunitas atau perkumpulan pecinta gecko, yang mengoleksi berbagai jenis gecko. Tak jarang pula mereka mengadakan pameran gecko di mall-mall besar di Indonesia. 

Berbicara tentang memelihara gecko, tentu saja terdapat beberapa hal yang harus kamu pahami. Berikut ini Labviral.com bagikan tips merawat gecko. Yuk disimak!

1. Kandang

Kandang atau tempat tinggal, merupakan hal utama yang harus kamu persiapkan saat hendak ingin memelihara gecko.

Perlu kamu ingat, untuk kandang pastikan kamu memberikan tempat tinggal yang besarnya lebih dari 5 kali ukuran badan dari gecko itu sendiri.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini