9 Minuman Paling Enak di Dunia, Kamu Suka yang Mana?

Sunardi
Minggu 26 Maret 2023, 18:21 WIB
Ilustrasi berbagai minuman terenak di dunia. (Sumber : Pixabay.com/bridgesward)

Ilustrasi berbagai minuman terenak di dunia. (Sumber : Pixabay.com/bridgesward)

LABVIRAL.COM - Tiap negara memang memiliki ciri khasnya masing-masing. Ciri khas ini salah satunya bisa dilihat dari bidang kuliner, termasuk jenis minuman. Ada berbagai minuman terenak di dunia, beberapa berasal dari Indonesia.

Mengenal jenis minuman terenak yang ada di dunia memang menarik. Selain bisa dicoba, minuman terenak ini juga bisa jadi referensi ketika liburan ke negara asalnya.

Lalu, apa saja minuman terenak di dunia? Yuk, simak deretannya dihimpun dari berbagai sumber:

1. Orange juice

Orange juice jadi salah satu minuman terenak di dunia.

Minuman berasal dari Amerika Serikat ini jadi salah satu minuman yang populer dan bisa dijumpai di banyak negara, termasuk di Indonesia. Jenis minuman yang berasal dari buah jeruk ini mudah dibuat oleh siapa saja dan bahannya mudah ditemukan.

Orange juice yang kaya vitamin C awalnya tercipta gara-gara Perang Dunia II. Kala itu, tentara Amerika Serikat membutuhkan vitamin C yang tinggi. Akhirnya mereka membuat racikan minuman orange juice ini. Selain itu, di wilayah Florida pada tahun 1949 jadi salah satu penghasil jeruk paling banyak dengan total 10 juta ton.

Baca Juga: 7 Minuman Tradisional Indonesia Paling Populer, Sama-sama Enak Disajikan Panas atau Dingin

Baca Juga: 7 Minuman Penambah Imun Tubuh, dari Kunyit hingga Semangka


2. Sangria

Sangria jadi salah satu minuman terenak di dunia.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini