6 Cara Meninggikan Badan, Tidur Cukup hingga Aerobik

Zahwa Elia Azzahra
Selasa 14 Maret 2023, 19:01 WIB
Illustrasi Tinggi Badan

Illustrasi Tinggi Badan

Olahraga berperan penting dalam menambah tinggi badan. Sejatinya yang namanya olahraga apa pun baik untuk pertumbuhan, bahkan aerobik sekalipun.

Sebab dengan kamu berolahraga, kegiatan tersebut dapat menguatkan otot dan tulang. Di sisi lain kamu juga bisa menjaga berat badan tetap ideal, sekaligus memicu produksi hormon pertumbuhan.

Baca Juga: Kanker Payudara pada Pria Ternyata Tumbuh Lebih Cepat dan Agresif

5. Berenang

Percaya tidak percaya, jika kamu melakukan aktifitas otot seperti berenang, maka itu akan menjadi faktor pendukung kamu dalam menambah tinggi badan.

Sebab aktivitas berenang sendiri termasuk dalam olahraga aerobik sehingga melakukannya di masa pertumbuhan bisa meningkatkan produksi hormon pertumbuhan. 

Berenang juga dapat membuat pikiran menjadi lebih rileks, karenanya dapat mengurangi stres. 

Baca Juga: 5 Fakta Istimewa Motor Trail Honda CRF150L, Harga Rp34 Jutaan Aja

6. Latihan Kekuatan (Strength Training)

Cara lain agar membantu Anda tumbuh tinggi adalah dengan melakukan latihan kekuatan, seperti push up, sit up, plank, dan sebagainya. 

Bahkan, anak pun boleh olahraga angkat beban dengan dumbbell, asalkan berat bebannya disesuaikan dengan kemampuan si anak.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini