Ban Tubeless Harus Diganti, Ketahui 8 Tandanya Sebelum Ban Gundul

Tim Redaksi Labviral
Minggu 30 April 2023, 17:39 WIB
Ban Tubeless Harus Diganti, Ketahui 8 Tandanya Sebelum Ban Gundul (FOTO: INSTAGRAM/dunlop_eu)

Ban Tubeless Harus Diganti, Ketahui 8 Tandanya Sebelum Ban Gundul (FOTO: INSTAGRAM/dunlop_eu)

LABVIRAL.COM – Ban merupakan salah satu komponen vital mobil. Saat ini jenis ban yang digunakan pada mobil rata-rata adalah ban tubeless.

Ban ini banyak digunakan karena lebih awet dan nyaman. Saat bocor juga tidak langsung kempes seketika.

Tapi, pemakaian ban tubeless juga ada masanya. Jangan tunggu ban-mu gundul baru mengganti, ya. Ini adalah delapan tanda ban tubeless kamu sudah harus ganti:

Baca Juga: Jarang Orang Tahu, Ini Jumlah Maksimal Tambalan di Ban Tubeless Sebelum Diganti Baru

Terlalu banyak tambalan

Meski efektif dalam menangani ban bocor, tambal ban merupakan solusi yang bersifat sementara. 

Tambalan sewaktu-waktu bisa lepas saat dikendarai dalam kecepatan tinggi. Suhu ban yang panas pun menjadi salah satu penyebab tambalan ban bisa lepas. 

Kekuatan ban pun berkurang, sehingga bisa memengaruhi keselamatan selama berkendara.

Baca Juga: Ban Tubeless Motor Sering Bocor di Jalan, Cek 5 Penyebabnya

Ada benjolan di ban

Benjolan pada ban muncul saat mobil dikendarai dalam kecepatan tinggi. 

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini