Cara Mendapat Pinjaman Pegadaian dan Daftar Barang yang Bisa Digadaikan

Dian Eko Prasetio
Selasa 28 Maret 2023, 23:33 WIB
Kredit kresia (Sumber : pegadaian.co.id)

Kredit kresia (Sumber : pegadaian.co.id)

Terakhir, ada beberapa alat pertanian dan perikanan juga termasuk barang yang bisa digadaikan di Pegadaian.

Alat pertanian dan perikanan tersebut di antaranya adalah gergaji mesin, mesin pompa air, mesin diesel kapal, dan traktor tangan.

Para nelayan dan petani yang membutuhkan modal usaha tambahan bisa menggadaikan barang tersebut. Namun sebaiknya, alat-alat yang akan digadai sudah tidak dipergunakan lagi.

Baca Juga: Perhatikan Hal Berikut, Sebelum Kamu Mengajukan Pinjaman di Pegadaian

Cara Mendapat Pinjaman Pegadaian

Supaya Anda bisa mendapatkan pinjaman dari Pegadaian, berikut cara gadai barang di Pegadaian

1. Datang ke outlet Pegadaian terdekat

2. Siapkan identitas diri berupa KTP dan bawa barang jaminan

3. Isi formulir pengajuan pinjaman pegadaian secara lengkap sesuai KTP

4. Serahkan barang yang akan digadai kepada penaksir harga barang di Pegadaian

5. Penaksir akan menginformasikan uang pinjaman maksimal yang dapat dipinjam

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini