Ternyata Kondisi Kulit dapat Gambarkan Kesehatan Pernapasan

Zahwa Elia Azzahra
Sabtu 18 Maret 2023, 22:12 WIB
ilustrasi, kulit gatal (Sumber : Freepik.com)

ilustrasi, kulit gatal (Sumber : Freepik.com)

LABVIRAL.COM - Tubuh manusia bisa berkomunikasi dengan memberi tanda dan sinyal untuk menunjukkan apakah ada masalah kesehatan yang perlu diperhatikan. Salah satu indikator utamanya adalah kulit

Ketika terjadi masalah kesehatan, kulit akan cepat memberikan reaksi pada tubuh, misalnya melalui jerawat, atau perubahan warna pada kulit

Gangguan kesehatan pernapasan, adalah salah satu yang bisa diketahui ketika kulit memberikan reaksi pada tubuh.

Baca Juga: 5 Manfaat Jus Lidah Buaya untuk Kesehatan Tubuh, Begini Cara Buatnya di Rumah

Dilansir dari laman indianexpress, Dr Rinky Kapoor, konsultan senior dermatologis, dokter kulit kosmetik dan ahli bedah kulit, dan direktur The Esthetic Clinics mengatakan hubungan antara penyakit pernapasan dan kulit telah lama terjalin dalam pengobatan Tiongkok.

"Penyakit pernapasan dapat mempengaruhi paru-paru, saluran pernapasan, trakea, saraf, dan otot yang membantu bernapas dengan normal. Berbagai kondisi pernapasan menunjukkan tingkat keparahan atau stadium penyakit. Dengan begitu ini dapat membantu dokter mendiagnosis dan memulai perawatan sesegera mungkin," katanya.

Dr Rinky Kapoor menambahkan bahwa gejala gangguan pernapasan yang muncul pada kulit bertindak sebagai peringatan terhadap kondisi paru-paru yang parah, termasuk kanker dan fibrosis.

Baca Juga: Sehat untuk Tubuh, Ini 8 Bagian Makanan yang Tidak Boleh Dibuang

Berikut beberapa tanda kulit umum yang mengindikasikan penyakit pernapasan pada manusia, yang sudah Labviral.com rangkum:

1. Perubahan warna

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini