Ciri Campak pada Orang Dewasa dengan Penyakit Komplikasinya dan Cara Mengobatinya

Tim Redaksi Labviral
Kamis 20 April 2023, 15:31 WIB
Ciri Campak pada Orang Dewasa dengan Penyakit Komplikasinya dan Cara Mengobatinya (FOTO: Freepik)

Ciri Campak pada Orang Dewasa dengan Penyakit Komplikasinya dan Cara Mengobatinya (FOTO: Freepik)

LABVIRAL.COM - Campak merupakan sejenis penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus paramyxovirus yang menular lewat udara dan kontak langsung. Campak tidak hanya sering terjadi pada anak-anak, tapi juga campak terjadi pada orang dewasa.

Dilansir Labviral.com dari situs kemenkes.go.id, campak adalah penyakit infeksi menular melalui saluran napas yang disebebkan oleh virus campak. Penyakit ini berbahaya karena campak dapat menyebabkan komplikasi serius seperti diare, radang paru atau pneumonia, radang otak atau lensefalitis, kebutaan, gizi buruk dan bahkan kematian. Menurut Kemenkes, pada tahun 2000 lebih dari setengah juta anak di dunia meninggal karena komplikasi campak.

Campak pada orang dewasa tidak boleh disepelekan. Campak pada orang dewasa dapat terjadi ketika orang tersebut belum pernah divaksin sebelumnya. Selain itu, penyakit ini juga pada seseorang yang belum pernah terkena campak.

Baca Juga: Kenali! Ini 7 Ciri-ciri Campak pada Anak

Penularan campak dapat terjadi ketika menghirup percikan air (droplet) di udara yang mengandung virus. Droplet bisa berasal dari orang yang terinfeksi saat batuk, bersin, dan bahkan berbicara.

Di samping itu, virus di dalam droplet juga bisa menempel pada permukaan benda dan akan tetap aktif selama beberapa jam.

Orang dewasa bisa tertular campak ketika menyentuh mulut, hidung, atau mata, dengan jari-jari tangan yang menyentuh permukaan benda yang terinfeksi. Meski cukup jarang, campak saat dewasa bisa terjadi bila orang tersebut tidak mengikuti imunisasi maupun belum pernah terkena campak sebelumnya.

Baca Juga: Tak Melulu Obat Kimia, 4 Obat Alami atau Tanaman Herbal Ini Bisa Atasi Campak

Jika campak terjadi pada orang dewasa, lalu yang menjadi pertanyaanya adalah bagaimana ciri-cirinya?

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait
Style

Kenali! Ini 7 Ciri-ciri Campak pada Anak

Sabtu 18 Maret 2023, 21:26 WIB
Kenali! Ini 7 Ciri-ciri Campak pada Anak
Berita Terkini