Hapus Akun Google di HP Android dan iOS dengan Mudah, Begini Caranya!

Yowan R
Rabu 17 Mei 2023, 16:44 WIB
Ilustrasi hapus akun Google (Sumber : youtubecom/Syam Kapuk)

Ilustrasi hapus akun Google (Sumber : youtubecom/Syam Kapuk)

LABVIRAL.COM - Akun Google merupakan salah satu hal penting yang biasanya terpasang di HP, baik itu HP Android ataupun HP dengan sistem iOS alias iPhone. Akun Google ini biasanya digunakan sebagai email pribadi, bisnis, atau terhubung dengan akses masuk ke berbagai akun media sosial.

Terkadang, satu HP tak hanya menyimpan satu akun Google saja, namun bisa menyimpan banyak akun Google. Nah, saat akun google yang tersimpan ini sudah dirasa tidak penting, pengguna bisa bisa menghapusnya.

Nah, jika pengguna mengalami kesulitan untuk menghapus akun Google di HP Android, ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar penghapusan akun Google menjadi lebih mudah.

Baca Juga: Yuk Pahami Cara Masuk Akun Google Tanpa Password, Fitur Baru Gmail

Tapi perlu diingat, sebelum menghapus akun Google dari HP baik Android maupun iOS sangat disarankan untuk memeriksa semua data yang terdapat di dalam akun tersebut agar tidak ikut terhapus.

Karena, dengan dihapusnya akun Google akan membuat risiko kehilangan semua data email yang tertaut dengan akun googlenya. Data tersebut seperti, dokumen kalender, foto, ataupun file-file penting yang tersimpan di dalam penyimpanan akun Google (Google Drive).

Selain kehilangan data, akun Google yang dihapus juga akan berpengaruh pada layanan digital berbayar yang menggunakan akun Google tersebut untuk terhubung. Pastikan untuk memahami semua konsekuensi tersebut sebelum menghapus akun Google.

Baca Juga: 2 Cara Mudah Hapus Cache Google Drive di HP Android, Bikin Kinerjanya Lancar Jaya

Berikut ini cara menghapus akun Google di HP Android dan iOS:

Hapus akun Google di Android

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini