3 Metode Mudah Cek RAM untuk Laptop dan Komputer

Andi Syafriadi
Kamis 03 Agustus 2023, 15:42 WIB
3 Metode Mudah Cara Cek RAM Untuk Laptop dan Komputer (Sumber : GadgetTech)

3 Metode Mudah Cara Cek RAM Untuk Laptop dan Komputer (Sumber : GadgetTech)

LABVIRAL.COM - Ya, di zaman yang serba modern ini memang segala sesuatu bisa dikerjakan dengan mudah. Misalnya saja dalam membuat tulisan yang di mana bisa dilakukan melalui laptop dan kemudian disebarkan atau hanya disimpan saja.

Selain itu, laptop juga biasa digunakan untuk mengedit gambar atau foto. Bahkan, saat ini, laptop juga sering digunakan untuk mengedit video.

Jika bicara tentang laptop rasanya tak bisa dilepaskan dari spesifikasi yang dimiliki oleh laptop itu sendiri. Benar sekali, ada banyak spesifikasi laptop yang memang perlu diperhatikan, dari sekian banyak yang perlu diperhatikan ketika membeli laptop, salah satunya adalah cara cek RAM laptop.

Baca Juga: Tips Kata Penutup Presentasi ini Bisa Meninggalkan Kesan yang Kuat untuk Menginspirasi dan Memotivasi Audiens

Sudah tak bisa dimungkiri kalau selain processor, RAM memang harus diperhatikan. Hal ini bukan tanpa alasan, dengan kehadiran RAM yang cukup tinggi, maka dapat menunjang kinerja dari laptop itu sendiri. Oleh sebab itu, tak sedikit orang yang akan berusaha mencari spesifikasi laptop dengan kapasitas RAM yang cukup tinggi, apakah kamu salah satunya?

Namun, terkadang masih ada beberapa orang yang belum mengetahui cara cek RAM laptop. Meski begitu, tak perlu khawatir karena di artikel ini, kita akan membahas cara cek RAM laptop. Akan tetapi, sebelum membahas hal itu, kita akan membahas tentang pengertian RAM terlebih dahulu.

Pengertian RAM

Random Access Memory atau biasa disebut oleh banyak orang dengan istilah RAM. RAM mempunyai prinsip kegiatan yang serupa dengan ingatan dalam (storage) yang lazim digunakan buat menaruh bermacam gambar, film, aplikasi aplikasi, serta lain serupanya di laptop. Hanya saja, daya membaca (read) serta menulis (write) RAM jauh lebih kilat serta ahli dibandingkan storage.

Jika diartikan secara sederhana, RAM dapat diibaratkan selaku kantung celana, sedangkan ingatan hdd merupakan tas punggung. Bila kita mau menaruh suatu dengan kilat serta dapat dijangkau, pastinya kita hendak memilih kantung celana dibandingkan tas, bukan?

Seiring dengan perkembangan teknologi yang ada saat ini, RAM pun juga ikut berkembang yang di mana saat ini sudah ada SSD (Solid State Drive). Dengan kehadiran SSD bisa dibilang mulai menggantikan HDD (Hard Disk Drive). Kecepatan membaca program SSD lebih cepat bila dibandingkan dengan HDD, sehingga laptop-laptop yang ada saat ini kebanyakan menggunakan SSD walaupun masih ada yang menggunakan HDD.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini