Cara Netralkan Suhu Panas Kabin Mobil Setelah Parkir di Bawah Terik Matahari

Annisa Fadhilah
Sabtu 23 September 2023, 10:38 WIB
Cara Netralkan Suhu Panas Kabin Mobil Setelah Parkir di Bawah Terik Matahari (FOTO: Hyundai)

Cara Netralkan Suhu Panas Kabin Mobil Setelah Parkir di Bawah Terik Matahari (FOTO: Hyundai)

Selain cover mobil, penggunaan penutup kaca dan pilihan kaca film berkualitas juga merupakan faktor penting dalam menjaga suhu kabin kendaraan tetap terjaga.

Perhatikan barang yang tertinggal dalam mobil

Ketika mobil bakal diparkir di tengah cuaca panas atau di bawah paparan sinar matahari langsung dalam jangka waktu lama, pemilik kendaraan juga perlu memperhatikan barang-barang yang tertinggal di dalam mobil.

Di tengah kondisi cuaca panas, sebaiknya segera membuang sisa makanan atau minuman, serta menghindari penyimpanan barang berbasis aerosol seperti parfum, deodorant semprot, pengharum mobil semprot, korek api dan sejenisnya. Barena barang-barang dengan kandungan aerosol dapat berpotensi meledak jika terkena panas.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini