5 Komponen Kaki-kaki Motor dan Fungsinya yang Wajib Diketahui, Biar Gak Ketipu!

Andi Syafriadi
Senin 27 Maret 2023, 06:46 WIB
Illustrasi Sepeda Motor (Sumber: Pinterest)

Illustrasi Sepeda Motor (Sumber: Pinterest)

Pada sepeda motor matic, swing arm tidak digunakan karena menggunakan crankcase sebagai tumpuan dari roda dan shockbreaker belakang.

Baca Juga: Boncengan Motor Juga Ada Ketentuannya Loh Gaes!

3. Ball joint

Ball joint memiliki fungsi sebagai penghubung lengan ayun dengan rangka agar bergerak dengan mudah dan menjaga agar tidak terlepas dari rangka. Sesuai dengan Namanya ball joint memiliki bentuk seperti bola.

4. Bushing

Bushing biasanya digunakan sebagai penghubung antar crankcase pada motor matic dengan rangkanya agar tidak terlepas dan menjaga agar tetap stabil bushing dibuat dengan bahan karet yang biasanya terdapat logam berbentuk tabung di dalamnya.

Baca Juga: Motor Listrik VMX 08 Ini Sanggup Tempuh Jarak 270 Km, Bobotnya Cuman 50 Kg.

5. Bearing

Bearing juga biasa disebut dengan laher atau laker. Fungsi dari bearing ini adalah sebagai tumpuan dari roda dengan asnya agar roda dapat berputar dengan sempurna dan mereduksi gaya gesek pada as roda sehingga roda dapat berputar dengan lancar dan halus.

Nah, itulah penjelasan dari komponen kaki-kaki motor beserta fungsinya.  

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini