Murah dari Rp67 Jutaan, Mobil Listrik Cherry QQ Ice Cream Apa Kerennya?

Bonifasius Sedu Beribe
Rabu 22 Maret 2023, 23:30 WIB
aat ini sedang gencar-gencarnya kendaraan berbahan bakar listrik. Salah satu kendaraan listrik murah pabrikan dari China ialah Cherry QQ

aat ini sedang gencar-gencarnya kendaraan berbahan bakar listrik. Salah satu kendaraan listrik murah pabrikan dari China ialah Cherry QQ

LABVIRAL.COM, Saat ini sedang gencar-gencarnya kendaraan berbahan bakar listrik. Salah satu kendaraan listrik murah pabrikan dari China ialah Cherry QQ.

Meskipun sebelumnya mobil QQ ini pernah di pasarkan di Indonesia pada 2008 dengan harga yang sangat menarik, namun performa yang ditawarkan kurang cocok untuk kondisi jalan di Tanah Air.

Baca Juga: Mobil Listrik DFSK Gelora E, Berapa Harganya Ya?

Spesifikasi Cherry QQ

Generasi terbaru mobil ini hadir dengan sistem penggerak yang tidak membutuhkan lagi bahan bakar. Dilengkapi dengan dynamo berkekuatan 26 daya kuda dan torsi sebesar 85 Newton meter, mobil Cherry QQ ini dapat melaju hingga kecepatan 100 kilometer per jam.

Cherry QQ ini memiliki penggerak yang terhubung ke baterai lithium iron phosphate atau LiFePO yang dapat menyimpan energi untuk menempuh perjalanan sejauh 120 hingga 170 kilometer.

Baca Juga: Daftar Harga Mobil Listrik Tesla, Bisa Beli Gak Nih?

Model bodi Cherry QQ

Mobil listrik Cherry QQ ini dirancang untuk kendaraan sehari-hari dan digunakan untuk di area perkotaan dengan jarak tempuh yang dekat. Sehingga, mobil ini dirancang dengan dimensi yang sangat mungil.

Ukuran dari mobil Cherry QQ ini yakni panjang 2.980 mm, lebar 1.496 mm dan tinggi 1.637 mm.

Baca Juga: Daftar Harga Mobil Nissan Terbaru, Termasuk Mobil Listrik All New Nissan Leaf

Harga Cherry QQ

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini