LABVIRAL.COM - Berbicara mengenai Suzuki Hayabusa ataupun Kawasaki Ninja H2R kita semua pasti setuju keduanya dianggap sebagai simbol motor terkencang di dunia.

Suzuki Hayabusa memiliki image sebagai motor terkencang sepanjang masa dengan top speednya yang mencapai 316 km/jam.
Loh kenapa bisa begitu, padahal Kawasaki Ninja H2R memiliki top speed yang jauh lebih tinggi. Kabarnya top speed Kawasaki Ninja H2R ini mampu mencapai 400 km/jam.
Baca Juga: Begini Tampilan dan Spesifikasi Kawasaki Ninja ZX-4RR, Dibanderol Setara Rp 144 Jutaan,
Sebelum masuk lebih dalam untuk pembahasan kedua motor yang menjadi motor kencang ini, kalian harus tahu jika kecepatan motor pabrikan dibatasi maksimal 300 km/jam. Kesepakatan ini dibuat antar pabrikan motor dunia untuk mengakhiri persaingan antara pabrikan yang menciptakan motor motor berkecepatan tinggi di tahun 2000-an.
Karena itu pabrikan memberi limiter pada produk-produk terbaiknya sehingga maksimal hanya berkecepatan 300 km/jam saja. Sebab saat sebelum adanya pembatasan kecepatan terjadi perburuan topspeed antar pabrikan sepeda motor terus terjadi hingga Suzuki Hayabusa memecahkan rekor dengan mencapai kecepatan 316 km/jam.
Nah itulah yang membuat banyak motor produksi massal yang memiliki mesin canggih maupun berkapasitas besar tetapi top speednya rata-ratanya hanya 300 km/jam saja.

Lalu kenapa Ninja H2R bisa memiliki top speed mencapai 400 km/jam, ha ini karena Ninja H2R memang diciptakan khusus berkendara di Sirkuit bukan untuk jalanan umum. Sehingga top speednya boleh diatas 300 km/jam. Untuk Kawasaki Ninja H2 tanpa “R” juga top speednya dibatasi hanya 300 km/jam saja.
Baca Juga: Fakta Menarik Suzuki Hayabusa, Supersport Tercepat dengan Top Speed 316 Km/h
Green Technology Lewat Platform HEARTECT dan SHVS Diterapkan Suzuki, Apa Hebatnya?

Penantang Sepadan Kawasaki Ninja 250 SL, Ini Dia Suzuki Gixxer SF 250

Dibawah 30 Juta, Ini Daftar Harga Motor Baru dari Honda hingga Suzuki

Daftar Harga Motor Sport Terbaru, Ada Suzuki GSX R150 hingga Honda All New CB 150R

Daftar Harga Motor Suzuki Terbaru, Dari Suzuki Gixxer SF 250 hingga Satria F150

Enam Tuntutan Buruh Disampaikan ke Presiden Prabowo pada May Day 2025

Mensos Kaji Usulan Vasektomi sebagai Syarat Bansos dari Dedi Mulyadi


Komisi VIII DPR: May Day Harus Jadi Momentum Wujudkan Hak Buruh, Bukan Sekadar Seremoni

Kemdiktisaintek dan KemenPPPA Kolaborasi Cegah Kekerasan Seksual di Kampus

Kemensos Salurkan 10 Ton Beras untuk Korban Banjir Bandang di Jayawijaya

Menteri PPPA Apresiasi Yakult Lady sebagai Teladan Perempuan Mandiri

Baznas Luncurkan Balai Ternak di Mojokerto untuk Entaskan Kemiskinan Mustahik


Tahun Depan Jambi Pindah Embarkasi Haji ke Palembang demi Efisiensi Anggaran
