Cara Mencari Nomor Seri Kendaraan Bermotor di STNK dengan Mudah

Yowan R
Jumat 22 September 2023, 14:50 WIB
Ilustrasi nomor seri kendaraan di STNK (Sumber : pemerintahkota.com)

Ilustrasi nomor seri kendaraan di STNK (Sumber : pemerintahkota.com)

Nomor seri 1-2999 / 8000-8999 untuk kendaraan dengan jenis berpenumpang seperti mobil

Nomor seri 3000-6999 untuk kendaraan dengan jenis sepeda motor

Nomor seri 7000-7999 untuk kendaraan dengan jenis bus.

Nomor seri 9000-9999 untuk jenis kendaraan berat seperti kontainer dan semacamnya.

Deretan angka ini seringkali dicari saat melakukan perpanjangan pajak 5 tahunan. Kendalanya memang seringkali nomor seri di STNK sudah hilang atau tidak dapat dibaca dengan jelas. Hal ini bisa dicegah dengan penyimpanan STNK di tempat yang kering dan tidak langsung tergesek benda lainnya.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini